REUNI AKBAR ALUMNI 1989 SMPN 1 SAPE TAHUN 2019 JUMPA KANGEN GENERASI BIRU 1989MERAJUT UKHUWAH, MENYAMBUNG SILATURRAHIM ZELLOVER INDONESIA BEROJENG, BERGEMBIRA & BERAMAL BERSATU DALAM CANDA & TAWA DI UDARA dan DI DARAT

Sabtu, 12 November 2016

ISLAM RAHMAT BAGI SELURUH ALAM

Jakarta, 12 November 2016
Selembar goresan yang penuh pertanyaan dari saudara kita Non Muslim dan juga termasuk saya (ZURAID BIMA) yang terlahir sebagai MUSLIM INDONESIA !
Oleh : Brigjendpol.(purn) Parasian Simanungkalit
Katua Umum GEPENTA

Islam itu Rahmatanlilalamin, bahwa Umat Islam diamanatkan membawa damai keseluruh dunia. Mengapa ada yang menabur permusuhan ???

Dari beberapa diskusi dengan Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Ciputat, saya mencatat bahwa : Akhlak Islam, Al-Qur'an, Islam Damai Ajaran Al-Qur'an tentang cinta kasih sayang dan berbuat kebaikan adalah kewajiban dan keharusan umat Islam.

Namun telah tertutupi oleh berita-berita yang mengesankan bahwa Islam bukan agama damai tetapi agama yang mengajarkan kekerasan dan menjadi sumber inspirasi terorisme.

Jauh dari semua itu, Al-Qur'an mengajarkan kepada satu Tuhan dan satu kesatuan umat manusia dengan perbuatan baik dan saling kasih sayang. 

Saya mencoba mencarinya kepada Mahasiswa UIN. Berikut disampaikan, daftar ayat-ayat tentang berbuat kebaikan dan kasih sayang yang terdapat di dalam Al-Qur'an:

Al-Qur'an menekankan bahwa ketakwaaan bukan dinilai hanya dengan kesalehan ritual semata melainkan dalam bentuk amal saleh dan kasih sayang.

Al-Qur'an menjelaskan bahwa parameter suatu keyakinan dan ibadah yang benar adalah dapat mewujudkan hidup yang penuh kebaikan dan kasih sayang.


Sesungguhnya itulah yang di dambakan Bung Karno dalam suatu saat pidatonya:
Kalau menjadi Hindu janganlah menjadi India.
Kalau menjadi Islam Janganlah menjadi Arab.
Kalau menjadi Kristen janganlah menjadi Jahudi. Jadilah tetap sebagai budaya Nusantara yang penuh dengan kemakmuran ini..


CIPTAKAN INDONESIA NEGERI AMAN DAMAI MAKMUR DAN SEJAHTERA..

Tidak ada komentar: